Empat Wakil Indonesia Yang Lolos Ke Babak Perempat Final BWF 2023
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id-Pertandingan semakin ketat, saat ini BWF World Championship 2023 memasuki babak perempat final. Pada babak ini Indonesia berhasil mengirimkan empat wakilnya untuk bertanding di babak selanjutnya.Empat wakil Indonesia ini akan melanjutkan perjuangannya pada hari ini Jumat, (25/8/2023). Harapannya semoga Indonesia mampu meraih kejuaraan di ajang yang bergengsi ini.Ahsan/Hendra Melaju Kebabak Perempat Final BWF 2023Adapun daftar nama wakil Indonesia yang berhasil melaju ke babak perempat final yaitu:Muhammad Shoibul Fikri/Bagas MaulanaApriyani Rahayu/Siti Fadia Silva RGregoria M.TMohammad Ahsa/Hendra SetiawanBEM UI Gelar Debat Terbuka 3 Capres Pada 14 September 2023Itulah dafar wakil Indonesia yang akan melanjutkan perjuangannya hari ini pada ajang BWF World Championship 2023.***
Read More Ahsan/Hendra Melaju Kebabak Perempat Final BWF 2023
Wulan _ 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id-Pasangan ganda putra senior Indonesia, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan melangkah ke perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2023.Ini bukti Hendra/Ahsan masih mampu bersaing dengan pasangan-pasangan muda dunia. Di babak ketiga, Hendra/Ahsan yang menjadi unggulan 8 mengalahkan pasangan Cina, He Ji Ting/Zhou Hao Dong dengan dua gim langsung, 21-15 dan 21-10. Hendra/Ahsan pun lolos ke perempat final.BEM UI Gelar Debat Terbuka 3 Capres Pada 14 September 2023Sebelumnya, ganda putra Indonesia lainnya, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri juga lolos ke perempat final.Setelah di babak ketiga, Bagas/Fikri mengalahkan Juara Dunia 2022 asal Jepang, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi dengan 22-20 dan 21-18.Viral Giring Cegat Kadernya Hendak Pakaikan Gibran Jaket PSIHendra/Ahsan sendiri merupakan peraih 3 kali juara dunia yaitu 2013, 2015 dan 2019. Bahkan Hendra memiliki 1 kali gelar juara dunia lagi bersama Markis Kido pada 2007. Sedangkan pada 2017, Ahsan meraih medali perak bersama Rian Agung Saputro.***
Read More Tim Merah Putih Turunkan 15 Pemain Unggulan Siap Gempur BWF World Championships 2023
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Perhelatan di BWF World Championships 2023 akan segera berlangsung pada 21-27 Agustus 2023 yang akan digelar di Royal Arena, Copenhagen, Denmark menurukan pemain-pemain unggulan Indonesia yang akan bertempur habis-habisan.Para pemain akan berjuang keras dalam pertandingan BWF World Championships 2023 meski dengan persiapan yang cukup singkat, hal ini disampaikan oleh Kabid Binpres PBSI, Rionny Mainaky juga mengungkapkan bahwa semua pemain sudah melakukan latihan secara maksimal.Seorang Pemuda Tewas Ditembak Kawanan Begal"Meski tidak panjang, persiapan yang kami lakukan rasanya sudah maksimal. Pemain bisa fokus dan penuh semangat menjalani hari-hari latihan di pelatnas sebelum berangkat ke Kopenhagen," ungkap Rionny Mainaky dalam keterangan resmi PBSI.Rionny Mainaky juga menyebutkan bahwa Tim Merah Putih sudah siap bertempur dengan kekuatan penuhnya dengan performa terbaik dalam menjalani sejumlah laga hingga optimis dalam merebut tiket ke babak final BWF World Championships 2023."Para pemain siap tempur dan ingin menampilkan performa terbaiknya," jelas Rionny Mainaky.Pemerintah Akan Terapkan Kebijakan Ini Untuk Penanggulangan Peningkatan Polusi Udara JakartaDiketahui Tim merah putih akan menurukan 15 perwakilan di BWF World Championships 2023. Namun pada ajang kali ini Anthony Sinisuka Ginting memutuskan untuk tidak berlaga lantaran masih dalam suasana berduka seusai berpulangnya ibunda.Rionny Mainaky juga mengungkapkan keoptimisannya kepada Tim Merah Putih untuk dapat membawa pulang setidaknya 3 gelar juara melalui sektor ganda putra, tunggal putra, dan tunggal putri.***
Read More Ibunda Pebulutangkis Anthony Sinisuka Ginting Meniggal Dunia
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id-Anthony Sinisuka Ginting Pebulu tangkis tunggal putra sedang berduka dikarenakan ibunda ibunda tercinta Lucia Sriati meninggal dunia pada hari ini, Rabu (9/8/2023).Ibunda Giniting ini masih sempat menonton aksi Anthony Ginting beraksi di final Indonesia Open 2023 Juni lalu. Terlihat waktu itu Lucia menonton menggunakan kursi roda karena memang kondisi kesehatannya yang kurang baik. Sayangnya Ginting gagal juara setelah di final dikalahkan Viktor Axelsen.Skandal Pelecehan Seksual Miss Universe Indonesia Menjadi sorotan, Di Duga Pelakunya Memiliki Jabatan TinggiUcapan turut berdukacita disampaikan PBSI atas kepergian ibunda Anthony Ginting."PBSI menyampaikan dukacita yang mendalam atas berpulangnya ibunda dari Anthony Sinisuka Ginting. Semoga mendiang Lucia Sriati mendapat tempat terbaik dan terindah di sisi-Nya dan keluarga yang ditinggalkan diberikan keikhlasan pun kesabaran," Tweet PBSI.Ucapan dukacita juga disampaikan sejumlah badminton lovers di kolom komentar akun instagram Anthony Ginting. Sebelumnya, kemarin Ginting mengunggah foto dirinya bersama sang ibunda.Heboh Toilet Gender Netral Di Sekolah Internasional Yang Di Datangi Presenter Daniel Mananta"Tuhan beri penghiburan untuk Kak Oni dan keluarga! Mama sudah sembuh kak," tulis Deas Eka Ristiana Egatha di akun @Deasagatha.***
Read More Tunggal Putra Indonesia Bertemu Rival Berat Di Babak 32 Besar Australia Open 2023 Hari Ini
Wulan _ 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Perjuangan tim merah putih kembali berlanjut dalam laga di hari kedua babak 32 besar Australia Open 2023 yang menurunkan 10 wakil Indonesia yang akan berlaga pada hari ini, Rabu (2/8/2023) pukul 06.00 WIB di Quaycentre.Pada sektor tunggal putra akan berjuang keras Jonatan Christie yang akan berhadapan dengan wakil Jepang, Kento Momota yang berhasil unggul sebanyak lima pertemua dari enam kali pertemuan keduanya. Sementara tunggal lainnya Anthony Sinisuka Ginting akan berhadapan dengan NG Ka Long Angus asal Hongkong. Akan berlaga juga Shesar Hiren Rhustavito berhadapan dengan wakil Thailand, Kantaphon Wangcharoen.Ganda Putra & Putri Indonesia Berlaga Hari Ini Diputaran Pertama Australia Open 2023Selanjutnya pada sektor tunggal putri akan menurunkan Putri Kusuma Wardani yang akan berhadapan dengan wakil Korea Selatan, Sim Yu Jin dan Komang Ayu Cahya Dewi akan berhadapan dengan Tasnim Mir Ester. Pada tunggal putri juga akan berlaga Nurumi Tri Wardoyo mengjadapi Supanida Katethong.Pertandingan pada sektor ganda campuran juga akan tersaji pada babak 32 besar ini, yang akan menurunkan pasangan Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti akan berhadapan dengan pasangan Taiwan, Chang Ko-Chi/Lee Chih Chen dan akan berlanjut pertandingan Adnan Maulana/Nita Violina Marwah yang akan melawan Chan Peng Soon/Cheah Yee See.Pada sektor ganda campuran terjadi perang saudara anatara Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Dejan Ferdiansyah/Gloria Emanuelle Widjaja yang sudah dipastikan Indonesia telah mengamankan satu tiket di babak 16 besar pada hari kedua. Akan tampil juga Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati.Jonatan Christie Ungkap Puas Raih Runner Up Pada Final Japan Open 2023Berikut merupakan Jadwal pertandingan Tim merah putih pada Australia Open 2023 yang akan berlangsung hari ini, Rabu (2/8/2023) pukul 06.00 WIB:Tunggal Putra -Jonatan Christie vs Kento Momota-Anthony Sinisuka Ginting vs NG Ka Long Angus-Shesar Hiren Rhustavito vs Kantaphon WangcharoenTunggal Putri-Putri Kusuma Wardani/Sim Yu Jin-Komang Ayu Cahya Dewi vs Tasnim Mir Ester-Nurumi Tri Wardoyo vs Supanida KatethongGanda Campuran -Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Chang Ko-Chi/Lee Chih Chen-Adnan Maulana/Nita Violina Marwah vs Chan Peng Soon/Cheah Yee See-Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Dejan Ferdiansyah/Gloria Emanuelle Widjaja-Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Tang Chun Man/Tse Ying Suet***
Read More Ganda Putra & Putri Indonesia Berlaga Hari Ini Diputaran Pertama Australia Open 2023
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Pada perhelatan putaran pertama pada ajang badminton Australia Open 2023 akan menurunkan enam wakil Indonesia yang akan bertanding pada hari ini, Selasa (1/8/2023) yang dijadwalkan berlangsung pukul 13.00 WIB di di State Sports Centre, Sydney.Pada sektor ganda putra akan berlaga pasangan unggulan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto yang akan berhadapa dengan wakil tuan rumah Ryan Tong/Jack Wang, sementara ganda lainnya Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi akan bertanding melawan wakil Jepang, Akira Koga/Taichi Saito.Jonatan Christie Ungkap Puas Raih Runner Up Pada Final Japan Open 2023Selanjutnya pasangan senior Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan juga akan berhadapan langsung dengan wakil tuan rumah, Kevin Lee/Ty Alexander Lindeman dan padangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin akan berhadapan dengan Rizky Hidayat/Frengky Wijaya Putra.Sementara pada sektor ganda putri pasangan Putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti akan berhadapan dengan duet Korea Selatan yakni pasangan Lee Yu Lim/Shin Seung Chan dan ganda lain Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi akan berhadapan dengan wakil India, Tanisha Crasto/Ashwini Ponnappa.Pasangan Lawan Ini Berhasil Singkirkan Fajar/Rian Pada Semifinal Japan Open 2023 Hingga Tak BerkutikBerikut merupakan jadwal Pertandingan Tim merah putih di Australia Open 2023 yang akan berlangsung Selasa (1/8/2023) pada pukul 13.00 WIB di di State Sports Centre, Sydney:Ganda Putra- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Ryan Tong/Jack Wang- Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi vs Akira Koga/Taichi Saito- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Kevin Lee/Ty Alexander Lindeman- Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Rizky Hidayat/Frengky Wijaya PutraGanda Putri- Putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Lee Yu Lim/Shin Seung Chan- Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi vs Tanisha Crasto/Ashwini Ponnappa***
Read More Jonatan Christie Ungkap Puas Raih Runner Up Pada Final Japan Open 2023
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Perjuangan tunggal putra Indonesia Jonatan Christie yang berhasil masuk ke babak final Japan Open 2023 yang berhadapan dengan pemain unggulan dunia asal Denmark, Viktor Axelsen pada Minggu (30/7/2023) siang WIB di Yoyogi National Stadium, Tokyo, Jepang.Dalam babak final tersebut Jonatan Christie harus mengakui keunggulan tunggal putra Denmark tersebut yang berhasil memenangkan pertandingan melalui staright gim dengan perolehan poin akhir 7-21 dan 18-21.Pasangan Lawan Ini Berhasil Singkirkan Fajar/Rian Pada Semifinal Japan Open 2023 Hingga Tak BerkutikJonatan Christie mengungkapkan bahwa dirinya tetap bangga dengan pencapaiannya pada pertandingan di babak final Japan Open 2023 yang keluar sebagai runner up di sektor tunggal putra dan mendapat pengalaman yang sangat berharga untuk dijadikan pelajaran kedepannya.“Saya ingin mengucapkan puji syukur kepada Tuhan atas hasil yang saya dapat di Japan Open ini. Meskipun harus menjadi runner up, saya merasa pencapaian saya sudah sangat memuaskan," ungkap Jonatan dilansir dari laman resmi PBSI.Usai Perang Saudara Fajar/Rian Berhasil Menang Dan Melaju Kebabak Semi Final Japan Open 2023Perjuangan keras yang ditampilkan Jonatan saat menghadapi serangan mematikan dari Axelsen di awal gim pertama dan serangan yang terus menekannya hingga harus mengakui keunggulan lawan, tentunya menjadi bahan evalusi dan memperbaiki pertahanan dari serangan lawan."Ada beberapa hal yang harus diperbaiki, terutama dalam menghadapi Viktor (Axelsen). Saya telah belajar banyak dari pertandingan tadi dan akan menganalisisnya di Jakarta," jelas Jonatan.***
Read More Pasangan Lawan Ini Berhasil Singkirkan Fajar/Rian Pada Semifinal Japan Open 2023 Hingga Tak Berkutik
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Pertemuan antaran ganda putra Indonesia pasangan Fajar Alfian /Muhammad Rian Ardianto dengan wakil Taiwan, Lee Yang/Wang Chi-Lin pada babak semifinal harus terhenti.Pada babak semifinal yang berlangsung hari ini, Sabtu (29/7/2023) pagi di Yoyogi National Gymnasium, Tokyo, Jepang membuat ganda putra Indonesia harus menyerah usai kalah melalui dua set langsung dengan skor akhir 19-21, 10-21.Usai Perang Saudara Fajar/Rian Berhasil Menang Dan Melaju Kebabak Semi Final Japan Open 2023Pada gim pertama Fajar/Rian berhasil membuka laga dengan cukup baik dengan terus memberikan tekanan dan serangan kepada wakil Taiwan, Lee Yang/Wang Chi-Lin yang menghasilkan sederet poin.Namun dengan cepat Lee Yang/Wang Chi-Lin berhasil membaca pola permainan ganda putra unggulan Indonesia tersebut dengan melakukan serangan balik dan berhasil membalikkan keadaan hingga wakil Taiwan tersebut berhasil unggul pada gim pertama dengan skor 19-21.Pada pertandingan gim kedua pasangan Fajar/Rian Kembali mendapat gempuran oleh Lee Yang/Wang Chi-Lin yang terus memberikan serangan dan pukulan-pukulan yang sangat akurat hingga membuat keadaan unggul.5 Wakil Indonesia Berlaga Diperempat Final Japan Open 2023, Terjadi Perang Saudara!Keunggulan pasangan Taiwan tersebut memebuat keduanya meninggalkan perolehan poin ganda putra ranking satu dunia tertinggal sangat jauh hingga belasan poin dari Yang/Chi-Lin hingga berhasil menutup kemenangan dengan poin 21-10.Pasangan Yang/Chi-Lin berhasil meraih tiket final Japan Open 2023 yang akan berhadapan dengan pemenang pertandingan antara pasangan tuan rumah Takuro Hoki/Yugo Kobayashi melawan Liu Yuchen/Ou Xuanyi dari China.***
Read More Jonatan Christie Menang Telak Dan Berhasil Maju Ke Babak Semi Final Japan Open 2023
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id-Pada perempat final Japan Open 2023 yang berlangsung di Yoyogi National Gymnasium, Tokyo, pada Jumat (28/7/2023).Pebulutangkis tunggal putra Indonesia berhasil mengalahkan kunvalut Vitidsarn pada pertandingan yang berlangsung sore ini, Jojo berhasil memimpin pertandingan dan menuntaskan permainan dengan skor kemenangan 21-16, 21-16.Dalam jalannya pertandingan jojo berhasil memimpin permainan dengan memberikan serangan-serangan kepada lawannya yang akhirnya memimpin pertandingan di gim pertama dengan skor 21.Dan setelah berhasil memimpin permainan jual beli pukulan terjadi ketika pertandingan berlangsung, namun berkat kerja keras jojo dapat menuntaskan permainan dan mempertahankan kemenangannya dengan skor yang sama dengan pertandangan pertama.***
Read More Usai Perang Saudara Fajar/Rian Berhasil Menang Dan Melaju Kebabak Semi Final Japan Open 2023
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id-Pada perempat final Japan Open 2023 yang berlangsung di Yoyogi National Gymnasium, Tokyo, pada Jumat (28/7/2023). Fajar/Rian menang dua game langsung dengan skor 21-9, 21-13 atas Ahsan/Hendra.Pasangan Fajri membutuhkan waktu 25 menit untuk menyelesaikan pertandingan senior mereka. Fajar/Rian langsung melesat di awal gim pertama. Mereka menang 8-1 dan memasuki interval dengan keunggulan 11-3 atas Ahsan/Hendra.5 Wakil Indonesia Berlaga Diperempat Final Japan Open 2023, Terjadi Perang Saudara!Fajar/Rian tidak memberi kesempatan Ahsan/Hendra mengembangkan permainannya. Mereka meraih tujuh poin langsung untuk pergi 18-4. Fajar/Rian memenangkan game pertama dengan skor 21-9 setelah tembakan Hendra melebar. Fajar/Rian hanya membutuhkan waktu sembilan menit untuk mengamankan game pertama.Fajar/Rian melanjutkan momentumnya di game kedua. Mereka sudah memimpin sejak awal. Namun, pertandingan berlangsung lebih ketat dari game pertama. Beberapa kali umpan silang Fajar di depan gawang sempat menyulitkan Hendra. Fajar/Rian menang 11-8 saat jeda.8 Wakil Tim Merah Putih Siap Gempur Babak 16 Besar Japan Open 2023 Hari IniFajar/Rian tampil solid dalam menyerang dan bertahan. Mereka meraih lima poin langsung untuk memimpin 19-12. Fajar/Rian akhirnya menang 21-13 di game kedua. Nanti pada babak semifinal Japan Open 2023, pasangan ganda putra Indonesia ini akan akan menghadapi juara Olimpiade 2020 yaitu Lee Yang/Wang Chi-Lin.***
Read More 










