Daftar Wakil Indonesia Yang Masuk Semifinal BWF Tour Finals 2022
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Setelah melalui pertarungan yang sengit hingga tiba di babak semifinal BWF World Tour Finals 2022 yang berlangsung pada hari ini Sabtu, (10/12/2022). Lima wakil Indonesia berhasil masuk ke babak semifinal.Dari kelima wakil tersebut kembali terjadi perang saudara antara Jonatan Christie Vs Anthony S Ginting yang akan bertarung memperebutkan masuk ke babak final dan dari terjadinya perang saudara ini Indonesia memastikan wakil tunggal putra masuk ke babak final.Putaran Hari Ketiga World Tour Finals 2022 Jadi Penentu Melaju ke Babak SemifinalBerikut daftar wakil Indonesia yang masuk ke babak semifinal BWF Tour Finals 2022 :-Muhammad Ahsan/Hendra Setiawan Vs Ong Yew Sin/Teo Ee Yi-Fajar Alfian/Muh Rian Ardianti Vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi-Jonatan Christie Vs Anthony S Ginting-Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari Vs Dechapol P/Sapsiree TItulah lima daftar wakil Indonesia yang akan bertanding pada hari ini pada semifinal BWF Tour Finals 2022.***
Read More Putaran Hari Ketiga World Tour Finals 2022 Jadi Penentu Melaju ke Babak Semifinal
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Pertandingan hari ketiga di World Tour Finals 2022 yang merupakan babak terakhir fase grup akan berlangsung pada Jum’at (9/12/2022) di Nimibutr Arena, Bangkok, Thailand.Perjuangan 7 wakil tim merah putih di hari ketiga yang akan menjadi babak penentuan dalam mengamankan tiket ke babak semifinal World Tour Finals 2022.Perjuangan 7 Wakil Indonesia Berlanjut di Hari Kedua World Tour Finals 2022Pada laga pembuka akan menurunkan ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti yang akan berhadapan dengan Chen Qing Chen/Jia Yi Fan asal China) pada match 1 di lapangan 1, sedangkan dilapangan 2 dibuka oleh tunggal putri Greogoria M Tanjung melawan unggulan Jepang Akane Yamaguchi.Pertandingan selanjutnya akan berlaga Jonathan Christie melawan Chou Tien Chen asal Taipe pada match 3 dan dilanjutkan Anthony S Ginting akan berlaga usai laga sebelumnya yang akan berhadapan dengan tunggal putra Singapura Loh Kean Yew pada match 5.Pada partai ganda putra Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto akan berhadapan dengan Ong Yew Sin/Teo Ee Yi (Malaysia) pada match 4 di lapangan dua, sementara sang senior Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan menutup perjuangan Indonesia melawan Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi asal China pada Match 10.Hasil Perang Saudara Ginting kalahkan Jonatan ChirstieSebelumnya akan berlangsung pertandingan dari ganda campuran Indonesia Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari yang akan berhadapan dengan Thom Gicquel/Delphine Delrue asal Prancis pada match 9. terakhir di fase grup berlangsung Jumat besok. The Daddies akan perebutkan status juara grup sedangkan wakil-wakil Indonesia lain berjuang untuk lolos ke semifinal.Berikut merupakan pertandingan putaran akhir di fase grup BWF World Tour Finals 2022 yang berlangsung pada Jum’at (9/12/2022) mulai pukul 11.00 WIB live di MNC TV dan iNews TV.Lapangan 1-Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (China)/ Match 1-Jonathan Christie vs Chou Tien Chen (Taipe)/ Match 3-Anthony S Ginting vs Loh Kean Yew (Singapura)/ Match 5Lapangan 2-Greogoria M Tanjung vs Akane Yamaguchi (Jepang)/ Match 1-Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto vs Ong Yew Sin/Teo Ee Yi (Malaysia)/ Match 4-Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari vs Thom Gicquel/Delphine Delrue (Prancis)/ Match 9-Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi (China)/ Match 10.***
Read More Perjuangan 7 Wakil Indonesia Berlanjut di Hari Kedua World Tour Finals 2022
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Pertandingan hari kedua di World Tour Finals 2022 akan berlangsung pada Kamis (8/12/2022) di Nimibutr Arena, Bangkok, Thailand melanjutkan perjuangan wakil-wakil Indonesia di hari kedua yang masih menurukan 7 wakil unggulan.Pada hari kedua perjuangan tim merah putih akan dibuka oleh laga tunggal putri Indonesia Greogoria M Tanjung akan berhadapan dengan wakil Korea An Se Young pada match 1 di lapangan 1, yang kemudian diteruskan dengan ganda putri Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti akan bertanding melawan Zhang Shu Xian/Zheng Yu asal China pada match 2.Hasil Perang Saudara Ginting kalahkan Jonatan ChirstieSementara di pertandingan selanjutnya dilapangan yang sama tunggal putra yang berhasil menang di hari pertama Anthony S Ginting akan berhadapan dengan wakil Taipe Chou Tien Chen pada match 3.Dilapangan dua akan berlaga pasangan muda ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto akan berlaga melawan Takuro Hoki/Yugo Kobayashi asal Jepang pada match 4 dan dilanjutkan pertandingan Jonathan Christie berhadapan dengan wakil Singapura Loh Kean Yew pada match 5.Gregoria Mariska Tunjung Menang Telak Pada BWF World Tour Finals 2022Pada partai ganda campuran Indonesia Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari akan berhadapan dengan Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong asal China pada match 7 dan ditutup dengan laga pasangan senior ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dengan lawan Kim Astrup/Andres S Rasmussen asal Denmark pada match 8.Berikut merupakan pertandingan putaran di hari kedua BWF World Tour Finals 2022 yang berlangsung pada Kamis (8/12/2022) mulai pukul 11.00 WIB live di MNC TV dan iNews TV.Lapangan 1-Greogoria M Tanjung vs An Se Young (Korea)/ Match 1-Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti vs Zhang Shu Xian/Zheng Yu (China)/ Match 2-Anthony S Ginting vs Chou Tien Chen (Taipe)/ Match 3Lapangan 2-Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto vs Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang)/ Match 4-Jonathan Christie vs Loh Kean Yew (Singapura)/ Match 5-Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China)/ Match 7-Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Kim Astrup/Andres S Rasmussen (Denmark)/ Match 8.***
Read More Hasil Perang Saudara Ginting kalahkan Jonatan Chirstie
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Perang saudara pada partai tunggal putra Indonesia yakni Jonathan Christie harus berjuang melawan rekan senegara yakni Anthony S Ginting pada match 2.Pada laga yang berlangsung hari ini 7/12/2022 akhirnya Anthony Sinisuka Ginting mengalahkan rekannya sendiri pada pertandingan yang berlangsung sore ini dengan hasil kemenangan 6-21, 21-10 dan 9-21.Gregoria Mariska Tunjung Menang Telak Pada BWF World Tour Finals 2022Jalannya permainan di awal Jonathan Christie lebih unggul atas Ginting dengan poin yang cukup jauh namun di permainan berikut nya Ginting berhasil mebalik keadaan dengan memberikan pukulan-pukulan yang mematikan yang tidak dapat dihalau oleh rekannya tersebut.Akhirnya Ginting memenangkan permainan pada pertandingan hari ini.***
Read More Gregoria Mariska Tunjung Menang Telak Pada BWF World Tour Finals 2022
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Gregoria Mariska Tunjung Menang telah usai tuntas mengalahkan lawannya yakni Chen Yu Fei dengan skor kemenangan 21-9, 14-21, dan 21-16.Pada jalannya pertandingan Gregoria Mariska Tunjung di awal permainan menuntaskan lawannya dengan skor yang cukup jauh, sejak awak Gregoria sudah jauh lebih unggul dari lawannya degan memperoleh kemenangan 21-9 di awal gim pertama.7 Wakil Indonesia Berlaga di Putaran Pertama World Tour Finals 2022, Terjadi Perang Saudara!Kemudia pada pertandingan berikutnya keadaan berbalik Chen Yu berhasil membalik keadaan dengan perolehan 14-21 dengan hal ini Gregoria Mariska Tunjung tertinggal pada gim kedua.Namun dengan semangat dan kerja keras akhirnya Gregoria Mariska Tunjung dapat merebut kembali kemenangan dengan perolehan 21-16. Pada akhir permainan ini berlangsung cukup sengit karena terlihat jual beli pukulan antara Gregoria Mariska Tunjung Menang dengan lawannya.Dan akhirnya permainan dimenangkan oleh Gregoria Mariska Tunjung Menang.***
Read More 7 Wakil Indonesia Berlaga di Putaran Pertama World Tour Finals 2022, Terjadi Perang Saudara!
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Perhelatan ajang badminton penutup tahun, World Tour Finals 2022 akan berlangsung pada 7 hingga 11 Desember 2022 di Nimibutr Arena, Bangkok, Thailand. Indonesia menurukan 7 wakil unggulan yang berhasil tampil dalam World Tour Finals 2022.Pada hasil drawing mempertemukan ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti akan berhadapan dengan pasangan Pearly Tan/Thinaah Muralitharan asal Malaysia pada match 2 di lapangan 1.Membanggakan Fajar/Rian Raih Penghargaan Most Improved Player Of The YearSementara di lapangan yang sama Indonesia harus perang saudara pada partai tunggal putra Indonesia yakni Jonathan Christie harus berjuang melawan rekan senegara yakni Anthony S Ginting pada match 2.Pada partai tunggal putri Greogoria M Tanjung akan berhadapan dengan wakil China Chen Yu Fei pada match 4 di lapangan 2 dan ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto akan berhadapan dengsn Choi Sol Gyu/Kim Won Ho asal Korea pada Match 5.Sementara ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan berhadapan dengan wakil Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik pada match 10 dan ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari akan bertanding melawan Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie asal Malaysia pada match 9.Luar Biasa Empat Wakil Indonesia Masuk Dalam Nominasi Penghargaan BWF 2022Berikut merupakan hasil drawing pertandingan putaran pertama BWF World Tour Finals 2022 yang berlangsung pada Rabu (7/12/2022) mulai pukul 11.00 WIB live di MNC TV dan iNews TV.Lapangan 1-Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti vs Pearly Tan/Thinaah Muralitharan (Malaysia)/ Match 2-Jonathan Christie vs Anthony S Ginting/ Match 4Lapangan 2-Greogoria M Tanjung vs Chen Yu Fei (China)/ Match 4-Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto vs Choi Sol Gyu/Kim Won Ho (Korea)/ Match 5-Rinov Rivaldy/Pitha H Mentari vs Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie (Malaysia)/ Match 9-Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia)/ Match 10.***
Read More Anthony Sinisuka Ginting Beserta Rekannya, Kenakan Batik Pada GalaDinner BWF World Tour Finals 2022
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Pada saat berlangsungnya gala dinner BWF World Tur Finals 2022 terlihat Anthony Sinisuka Ginting beserta rekan-rekannya kenakan pakaian batik dari berbagai jenis daerah.Hal ini merupakan salah satu bentuk dukungan atau cara para pebulutangkis Indonesia mempromosikan atau memperkenalkan bahwa terdapat berbagai jenis Batik & Kebaya yang merupakan pakaian kebanggan masyarakat Indonesia.Daftar Nama Tiga Wakil Indonesia Yang Berhasil Melaju Ke Laga Final Bahrain IC 2022Hal tersebut karena batik dan kebaya yang dikenakan ini berasal dari daerah yang berbeda-beda dan membuktikan bahwa Indonesia kaya akan budaya serta keindahan yang luar biasa.karena batik yang dikenakan merupakan buatan asli Indonesia dengan berbagai model yang tidak ketinggalan dan dapat bersaing dengan pakaian modern saat ini.***
Read More Membanggakan Fajar/Rian Raih Penghargaan Most Improved Player Of The Year
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Membanggakan prestasi pebulutangkis ganda putra Indonesia Fajar/Rian berhasil meraih nominasi Most Improved Player Of The Year pada pengumuman pemenang dari nominasi di umumkan pada tanggal 5 Desember 2022 pada saat gala dinner BWF World Tour Finals 2022.Dari empat wakil Indonesia yang masuk ke dalam berbagai nominasi akhirnya Indonesia masuk kedalam salah satu kategori nominasi yang ada.Luar Biasa Empat Wakil Indonesia Masuk Dalam Nominasi Penghargaan BWF 2022Hal ini tentu menjadi prestasi yang membanggakan dan harapannya Indonesia tetap aktif dan terus berperan dalam seluruh ajang dan turnamen bulutangkis yang akan datang.Ucapan selamatpun banyak disampaikan oleh para penggemar Fajar/Rian di media sosial dan semoga prestasi ini tetap trus dipertahankan.****
Read More Luar Biasa Empat Wakil Indonesia Masuk Dalam Nominasi Penghargaan BWF 2022
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Sangat membanggakan empat wakil pebulutangkis Indonesia masuk ke dalam nominasi penghargaan BWF 2022.Ke empat wakil Indonesia ini masuk ke dalam berbagai nominasi yang mana pengumuman pemenang dari nominasi ini akan di umumkan pada tanggal 5 Desember 2022 pada saat gala dinner BWF World Tour Finals 2022.Lima Cara Media Sosial Merusak Kesehatan MentalBerikut daftar nama wakil Indonesia yang berhasil masuk nominasi:Most Improved Player Of The Year 2022 -FAJAR ALFIAN/MUHAMMAD RIAN ARDIANTOEddy Choong Most Promising Player 2022 -REHAN NAUFAL KUSHARJANTO/LISA AYU KUSUMAWATIPara Badminton Pair Of The Year 2022-FREDY SETIAWAN/KHALIMATUS SADIYAH SUKOHANDOKOPara Badminton Pair Of The Year 2022-SUBHAN/RINA MARLINADaftar Nama Tiga Wakil Indonesia Yang Berhasil Melaju Ke Laga Final Bahrain IC 2022Itulah daftar wakil Indonesia yang berhasil masuk ke dalam berbagai nominasi penghargaan BWF tahun 2022 semoga mereka yang masuk ke dalam nominasi tersebut dapat memperoleh hasil terbaik.***
Read More Daftar Nama Tiga Wakil Indonesia Yang Berhasil Melaju Ke Laga Final Bahrain IC 2022
Ahmad Rusli 2 tahun yang lalu
Lingkaran.id- Setelah melalui laga yang panjang para perwakilan Indonesia di Bahrain IC 2022 akhirnya tiga perwakilan Indonesia berhasil masuk ke babak final.Berikut ini daftar nama pebulutangkis perwakilan Indonesia yang berhasil lulus ke laga final :ESTER N. TRI WARDOYOLANNY TRIA MAYASARI/RIBKA SUGIARTOMUH RAYHAN N.F/RAHMAT HIDAYATUpdate Terbaru 7 Wakil Indonesia Akan Berlaga di BWF World Tour Finals 2022 , Usai Apriyani/Fadia Resmi DiundangSetelah berhasil mengalahkan para lawannya masing-masing perwakilan pebulutangkis Indonesia ini berhasil masuk ke babak final dan semoga dapat memberikan hasil yang terbaik pada turnamen Bahrain IC 2022.***
Read More 










