ThinkEdu

Mahasiswi UBB Ikuti Program Kampus Merdeka di Bina Darma

Mahasiswi UBB Ikuti Program Kampus Merdeka di Bina Darma
Lingkaran – Kerjasama di bidang Tri Dharma Pendidikan kembali digarap Universitas Bina Darma (UBD) di bawah nahkoda Rektor Dr Sunda Ariana MPd MM. Sebagai perguruan tinggi yang menerapkan program Belajar Kampus Merdeka, UBD seakan menjadi magnet tersendiri bagi Perguruan tinggi lainnya untuk melakukan kerjasama. 

Rangkaian Program Unggulan Rektor, Universitas Bina Darma Gelar Podcast Riset dan Inovasi

Kali ini, Universitas Bangka Belitung (UBB) melaksanakan penandatanganan MoU terkait Tri Dharma Pendidikan (Pendidikan, Penelitian Bersama dan MBKM) yang dalam hal ini langsung disambut Wakil Rektor Bidang Akademik UBD, M Izman Herdiansyah PhD di Ruang Meeting Prof Dr Zainuddin Ismail MM UBD, Jumat (7/10/21). 

"Kerjasama ini akan berkembang ke fakultas dan program studi lain bukan hanya di fakultas ekonomi saja, namun juga fakultas lainnya," ungkap Wakil Rektor Bidang Akademik UBD, M Izman Herdiansyah PhD. 
Berita Lainnya
Video Lingkaran
Berita Populer Bulan ini
Bina Husada
Berita Terbaru