Pengaruh Lingkungan Keluarga Terhadap Pentingnya Pendidikan
Pengaruh Lingkungan Keluarga Terhadap Pentingnya Pendidikan
Lingkaran.id- Lingkungan keluarga merupakan tempat dimana pertama kali setiap individu belajar dan diajarkan tentang berbagai macam pengetahuan baik cara berkomunikasi, sopan santun, kebudayaan serta segala hal yang dapat membentuk suatu kepribadian dan kebiasaan setiap individu dapat dilihat dari lingkungan keluarganya.Setiap keluarga khususnya orang tua memiliki cara pandang yang berbeda-beda, seorang pedagang tentu memiliki prespektif yang berbeda dengan seorang guru yang mana keduanya merupakan profesi yang mana hal ini menjadi suatu contoh perbandingan bagaimana konsep berpikir seorang individu tentang melihat bagaimana pentingnya pendidikan.Perubahan Tingkah Laku Remaja Masa Kini Dengan Perkembangan ZamanSeorang anak pedagang tentu sering melihat orang tuanya melakukan transaksi yang mana dari setiap transaksi tersebut orang tua akan memperoleh uang sedangnkan seorang guru harus mengajar dalam satu bulan agar dapat memperoleh uang.Semua akan berbicara tentang penghasilan apabila konsep berpikirnya berbicara tentang profesi namun perlu untuk kita sadari bahwa uang memang segalanya karena dapat membantu dan meringankan segala hal yang kita butuhkan, tetapi kita juga harus mengerti bahwa niali yang ada dalam diri kita ternyata itu yang merupakan sumber penghasil bagi kita.Pendidikan tidak hanya berbicara tentang pendidikan di dalam kelas namun pendidikan juga dapat dilihat dari luar kelas, banyak orang-orang hebat yang memiliki pendidikan akademik yang rendah namun memiliki kemampuan yang luar biasa yang tidak dimiliki oleh orang banyak.Sedangkan pendidikan di dalam kelas adalah suatu pendidikan yang formal dalam kegiatannya berupa proses belajar mengajar atau pertukaran secara langsung ilmu yang dimiliki oleh seseorang kepada orang lain melalui penyampaian materi yang sistematis.Dalam hal ini pendidikan yang dimaksud adalah pendidikan secara formal yang mana dapat dilihat bahwa seseorang yang memiliki pendidikan formal yang tinggi memiliki latar belakang keluarga menganggap bahwa pendidikan formal hingga jenjang tertinggi itu penting oleh karena itu orang tua yang berperan penuh terhadap pendidikan anak-anaknya akan mendorong untuk mencapai pendidikan tertinggi tersebut.Namun orang tua yang memiliki pendidikan formal yang cukup akan mengarahkan anak-anaknya untuk selalu menekuni satu usaha yang mana usaha tersebut akan memberikan nilai bagi mereka nilai yang dimaksud adalah pengahasilan.Mengenal Berbagai Macam Aplikasi Belajar Anak Usia DiniDapat disimpulkan bahwa peran lingkungan keluarga ternyata sangat memberikan dampak yang sangat besar terhadap pola hidup dan pandangan tentang bagaimana orang tua mengarahkan dan membimbing anak-anaknya dalam memamhami pendidikan seperti apa yang akan mereka pilih.**** 
Read More
Tanda-Tanda Kamu Pecaya Sama Diri Sendiri
Tanda-Tanda Kamu Pecaya Sama Diri Sendiri
Lingkaran.id-Kepercayan diri sering dianggap sebagai salah satu modal penting untuk meraih keberhasilan seseorang, ketika rasa percaya diri kamu semakin tumbuh biasanya kamu akan semakin yakin dalam melakukan semua hal.Dengan begitu bisa lebih memanfaatkan segala kemampuan, keahlian atau bakat untuk mencapai keberhasilan maupun kebahagian.Mengenal Apa Itu Self DevelopmentTanda-tanda kamu sudah mulai mempercayai diri sendiri yaitu mampu menyadari dan mengubah limiting belief atau keyakinan yang menghambat kamu untuk melakukan sesuatu atau meraih tujuan yang sebenarnya ingin dicapai.Ketika kamu mampu mengubak limiting belief yang ada pada diri kamu sekarang mulai percaya diri bahwa kamu telah belajar banyak hal untuk dapat mencoba sesuatu yang kamu yakin dulu tidak bisa untuk kamu lakukan.Tanda berikutnya kamu tidak merendahkan pendapat sendiiri dan tidak mudah marah saat mendengar pendapat yang berbeda, perbedaan tersebut membuat kamu sadar bahwa setiap orang pasti memiliki pendapat masing-masing saat menghadapi kondisi ini kamu tidak ada lagi rasa marah pada orang lain atau merasa pendapat kamu tidak lebih berharga hingga muncur rasa menyepelekan diri sendiri.Selanjutnya fokus pada kelebihan mengubah insecure menjadai syukur, ketika kamu disuruh menyebutkan kekurangan atau kelebihan diri, kamu lebih mudah terbayang yang mana secara alami kita lebih fokus pada hal-hal yang negative padahal fokus pada hal yang negative dan kekurangan membuat kira merasa down bahkan insecure.Peran Generasi Z Terhadap Dunia PendidikanTerakhir kamu mampu menerima kritik atau masukan dengan kepala dingin, terlepas dari bagaiman orang mengkritik, fokus seorang yang percaya diri lebih terarah pada isi kritiknya kenapa kita bisa menghadapi kritik dengan kepala dingin? Karena kita tahu tentang diri kita sendiri.Oleh karena itu tanda-tand diatas dapt kamu lihat dan cek kembali ke diri masing-masing apakah kita telah percaya pada diri sendiri, yang mana akhirnya kita akan mampu dan berani tidak terburu-buru dalma membuat keputusan karena kita telah memiliki percaya diri sehingga keputusan tersebut akan lebih matang dan telah diperhitungkan sebelumnya.*** 
Read More
Jum’at Legi, Waktunya Menguras Pahala
Jum’at Legi, Waktunya Menguras Pahala
Lingkaran.id- Malam yang dinilai banyak orang sebagai malam sakral ini tidak dirayakan setiap hari Kamis maupun Jumat di setiap minggunnya.Malam Jumat legi dikenal sebagai malam yang istimewa, terkhusus bagi agama islam dan orang jawa. Persepsi yang muncul antara keduanya memiliki perbedaan, namun masih ada hubungan yang sangat erat didalamnya.Aksi Teatrikal dan Drum Band Parade Juang Surabaya 2022Dimana hubungan erat tersebut bagi orang Jawa, bertepatan di hari kamis malam hari dimana saat itulah yang dinamakan malam jumat legi dimanfaatkan dengan melakukan ziarah kubur di malam hari, sedangkan pada ajaran agama islam, terutama kebiasaan yang dilakukan oleh warga selain berziarah adalah Khataman Al-Quran.Khataman Al-Quran ini dilakukan di pagi hari setelah sholat shubuh tepat di hari Jumat setelah kamis malam melakukan ziarah kubur.Pada malam ini pula, umat muslim bisa mendapatkan pahala dengan melakukan beberapa hal yang sudah menjadi adat di setiap daerah yakni mengaji. Adanya perbedaan hitungan pada kalender jawa dan masehi.  Pergantian tanggal Masehi terjadi pada jam 24.00, sedangkan kalender jawa pada saat waktu maghrib.Menciptakan Kebahagiaan Pada Diri SendiriNamun masih sangat disayangkan, sebagian warga masih percaya pada hal mistis yang berhubungan dengan kuburan  atau makam yang nekat melakukan pencurian tali pocong yang nantinya akan digunakan untuk kesaktian.Alangkah baiknya, kita sebagai umat muslim tetap menjaga ibadah kita dan memperbanyak bacaan Al-quran agar mendapat rahmat dan pahala pada malam maupun tepat di hari jumat leginya.*** 
Read More
Menciptakan Kebahagiaan Pada Diri Sendiri
Menciptakan Kebahagiaan Pada Diri Sendiri
Lingkaran.id-Kebahagiaan diri kita sebenarnya ada pada diri sendiri tanpa kita sadari kita sering sekali mencari-cari kebahagiaan pada orang lain yang hanya membuat diri senang pada saat itu saja, namun kita lupa bahwa kebahagiaan sesungguhnya ada pada diri sendiri dan kita sendirilah yang berhak dan wajib menciptakan kebahagiaan tersebut.Banyak sekali orang-orang diluaran sana yang sibuk mencari-cari kebahagiaan pada teman dan lingkungan sekitarnya dan menganggap bahwa kebahagian tersebut hanya ada pada mereka, kita sebagai manusia memang benar memerlukan orang lain dalam kehidupan ini namun jangan pernah menggantungkan kebahagiaan diri kamu pada orang lain.Masalah Bukanlah Cara Untuk Kita Menghakimi Diri SendiriMenggantungkan kebahagiaan diri pada orang lain hanya akan membuat kita sakit hati karena terlalu memiliki ekspektasi yang terlalu berlebih terhadap orang lain namun pada akhirnya kita kecewa karena ekspektasi kita tersebut yang selalu menganggap orang-orang ini akan membuat diri kita bahagia.Kebahagiaan itu ternyata tidak selalu ada pada diri orang lain namun kebahagiaan itu dapat kita ciptakan sendiri, kita yang tahu apa yang kita senangi dan diri kita yang tahu apa yang seharusnya diri kita butuhkan, tidak salah jika kamu harus menciptakan kebahagiaan diri sendiri bukan berarti ketika kamu ingin menciptakan kebahagiaan diri sendiri kamu tidak membutuhkan orang lain.Ada momen atau hal yang mungkin kamu hanya memerlukan diri kamu sendiri untuk mengerti dan mengetahui apa yang kamu butuhkan dan kamu inginkan jangan pernah meletakkan kebahagiaan diri kamu pada orang lain karena itu hanyalah suatu perbuatan yang sia-sia dan mengecewakan diri.Berikut ini cara yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kebahagiaan diri sendiri :Pahami apa yang diri kamu inginkanLakukan hal-hal yang membuat diri kamu bahagiaTidak perlu mendengarkan apa yang orang lain katakanaMemacu diri untuk hal-hal yang positifMemberikan ruang untuk diri agar dapat menyadari kebagahiaan diri sesungguhnyaMemahami Apa Itu Self-LoveMenciptakan kebahagiaan memang sangatlah banyak caranya namun untuk menciptakan kebahagiaan sesungguhnya membutuhkan ketenangan jiwa ketenangan batin dan juga memahami apa yang diri kamu butuhkan hingga kamu mengerti arti kebahagiaan sesungguhnya apa bukan kebahagiaan yang orang lain inginkan tapi yang kamu inginkan dan butuhkan.*** 
Read More
Masalah Bukanlah Cara Untuk Kita Menghakimi Diri Sendiri
Masalah Bukanlah Cara Untuk Kita Menghakimi Diri Sendiri
Lingkaran.id-Sering sekali kita sebagai manusia dalam menghadapi suatu persoalan atau masalah kita menghakimi diri sendiri karena kita merasa bahwa diri telah gagal dalam mencapai suatu target atau diri telah membuat kamu merasakan kesedihan, kegelisahan atau kekecewaan yang sebenarnya tidak kamu inginkan.Kita lupa bahwa dalam kehidupan ini sebenarnya terdapat hukum Tarik menarik antara pemikiran kita dengan alam semesta yang mana kita terlalu sibuk untuk memikirkan suatu permasalahan secara terus menurus yang tanpa kita sadari alam semesta akan memberikan apa yang sedang kita pikirkan tersebut.Hidup Harus Tetap BerjalanKekuatan pikiran tersebut membuat kita akhirnya menyalahkan diri sendiri mengapa selalu timbul masalah mengapa aku harus merasakan ini mengapa ini harus terjadi pada diriku mengapa tidak orang lain saja ?Akhirnya membuat diri bertanya-tanya dan tanpa menyadari akhirnya permasalahan yang kita hadapi tersebut akhirnya membuat kita menghakimi diri sendiri. Padahal sebenarnya ketika kita mampu menepis atau memikirkan hal-hal positif sebenarnya keadaan akan berubah mengikuti apa yang sedang kita pikirkan.Percaya tidak percaya kita adalah apa yang kita pikirkan semua yang telah kita rencanakan mungkin tidak selalu akan dicapai saat itu namun ketika kamu secara terus menerus memikirkan hal-hal baik tentu kamu akan merasakan kebaikan-kebaikan tersebut dengan waktu yang kamu tidak sangka-sangka kapan akan datang.Sudahkah Kita Bersyukur Hari iniSadarilah bahwa masalah bukanlah cara kita untuk menghakimi diri seniri melainkan masalah seharusnya membuat kita menyadari bahwa diri kita seharusnya memikirkan hal-hal baik agar masalah yang kita hadapi berubah menjadi suatu hal baik yang tidak kita sangka-sangka kapan akan datangnya. Jangan pernah meragukan kekuatan pikiran.*** 
Read More
Penyesalan Ternyata Diperlukan Dalam Hidup
Penyesalan Ternyata Diperlukan Dalam Hidup
Lingkaran.id_ Memiliki sebuah penyesalan tidak bisa dielakkan dalam kehidupan manusia ketika suatu penyesalan sering kali kita membayangkan keadaan saat ini akan lebih baik seandainya dulu mengambil keputusan yang berbeda. Kita sibuk meratapi keputusan yang telah diambil hingga tidak menyadari bahwa tidak selamanya penyesalan bersifat negative.Sudahkah Kita Bersyukur Hari iniPenyesalan diperlukan dalam hidup namun bukan untuk diratapi atau jadia alasan menyakiti diri sendiri, seperti hal nya dalam dua sisi koin, penyesalan tidak melulu negative rasa sesal memberi kita kesempatan untuk lebih memahami diri sendiri.Menyesal akan jalan yang tidak dipilih membuat kita tidak menyadari tujuan yang ingin dicapai, peluang dan kesempatan yang terlewatkan bisa jadi membuka jalan baru yang pada akhirnya membawa kita pada tujuan yang diinginkan.Penyesalan setelah menyakiti orang lain tanda kita peduli dan berempati dengan yang mereka rasakan, hal ini juga yang menyadarkan kita akan kesalahan yang diperbuat dan menjadi titik awal memperbaiki sikap dan cara komunikasi kita terhadap orang lain.Haruskah Kita Menjadi Orang Yang Ambisius ??Mungkin sudah saatnya kita melihat penyesalan seabagai pelajaran untuk masa depan bukan sebagai beban yang membuat kita tertekan. Penyesalan memang perlu untuk dipikirkan karena semua hal yang disesali berarti kita menyadari akan hal-hal yang mungkin bisa menjadi suatu peluang dikedepannya.*** 
Read More
Sudahkah Kita Bersyukur Hari ini
Sudahkah Kita Bersyukur Hari ini
Lingkaran.id_ Sudahkah kita bersyukur hari ini atas apa yang telah kita capai serta nikmat-nikmat yang telah kita rasakan yang telah diberikan sang pencipta kepada kita hambanya?Pernahkah kamu berpikir betapa besarnya nikmat yang telah diberikan oleh sang pencipta kepada kita, coba kamu bayangkan setiap harinya nikmat tersebut tidak pernah habis dan selalu diberikan mulai kita bangun di pagi hari hingga kita tertidur kembali di malam hari.Hidup Bebas Dari Emosi NegatifCobalah untuk merenung sejenak betapa besarnya nikmat yang kita rasakan setiap hari, kita diberikan rezeki untuk dapat makan, bekerja dan merlakukan segala sesuatu yang kita inginkan namun apakah kita telah mensyukuri seluruh hal tersebut ?.Ternyata kita sering lupa untuk mensyukuri apa yang telah kita kita rasakan semua ini kita lupa bahwa seluruh rezeki tersebut adalah dari sang pencipta yang maha mengetahui apa yang dibutuhkan oleh hambanya.Kita diberikan rezeki melalui pekerjaan dan menghasilkan uang untuk mencukupi kebutuhan hidup dan banyak hal laiinnya yang kita rasakan namun semua itu sering sekali kita lupakan bahwa semua berasal dari rezeki yang telah pencipta janjikan kepada setiap hambanya yang mau berdoa dan berusaha.Manusia sering sekali lupa bahwa apa yang mereka peroleh hari ini adalah berkat usaha dan kerja keras mereka sendiri tanpa menyadari bahwa penciptalah yang memiliki kehendak atas apa yang akan terjadi kepada kita.Sudahkah kita bersyukur hari ini atas apa yang kita dapatkan ?...Pernahkah kamu berpikir bagaimana pencipta mengambil sedikit saja nikmat yang diberikannya kepada kamu ? kamu diberikan ujian dengan datangnya sakit dan sakit seketika kamu akan merasa tidak berdaya dan tidak bisa apa-apa.Kamu yang merasa hebat dan kuat dan merasa segala pencapaian kamu hari ini adalah berkat usaha dan kerja keras kamu dan lupa untuk bersyukur saat kamu diberikan cobaan sakit kamu tidaklah ada apa-apanya.Seketika tubuh yang kuat, gagah , dan ditakuti oleh orang berubah menjadi tidak berdaya dan tidak bisa berbuat apa-apa lantas masihkah kamu tidak yakin betapa hebatnya sang pencipta?Memaafkan Bukanlah MelupakanMaka bersyukurlah atas seluruh nikmat yang telah dibelikan kepadamu dan jangan lupa bahwa seluruh yang ada dibumi ini hanyalah titipan bukan untuk dijadikan sebagai kesombongan.Harta, kekayaan, jabatan, seluruh akan tinggal dan yang kekal hanyalah perbuatuan baik yang akan membuat kita tidak merasa lebih hebat dari siapapun, teruslah bersyukur dan jangan pernah bosan untuk melakukan hal-hal baik setiap harinya.*** 
Read More
Hidup Harus Tetap Berjalan
Hidup Harus Tetap Berjalan
Lingkaran.id_ Terkadang hidup sangat sulit untuk dijalani karena berbagai macam hal dalam setiap harinya akan terjadi baik itu hal yang diinginkan atau tidak, hidup juga terkadang begitu egois karena ia tidak pernah bertanya siapkah kita diuji dengan masalah yang datang silih berganti.Lelah itu sudah pasti, ingin menyerah apalagi namun yang perlu harus dimengerti itulah seni dari hidup yang penuh teka teki, kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi namun semesta selalu memberikan kejutan yang bertubi-tubi.Peran Generasi Z Terhadap Dunia PendidikanSenang, sedih atau apapun yang akan terjadi sejatinya telah terikat oleh janji dengan sang ilahi, jadi tidak perlu disesali karena hidup harus terus berjalan dan berganti.Semua yang telah terjadi harus kamu hadapi siap tidak siap, mau tidak mau semua yang terjadi dalam kehidupan ini semua hrus di hadapi dengan senang hati, hancur karena sakitnya menjalani kehidupan ini adalah cara untuk membentuk diri agar menjadi pribadi yang lebih tangguh dalam hal-hal yang akan terjadi.Sekali-sekali tidak apa jika ingin menangis toh juga kita seorang manusia yang diciptakan untuk berusaha dan menyadari, ketika gagal boleh saja untuk merenungi dimana letak kesalahan yang terjadi namun bukan sebagai penghancur untuk terus meratapi nasib yang seakan terus tersakiti.Namun yang penting untuk dipahami dan direnungkan dalam diri semua yang terjadi didunia ini sudah pasti kita dilahirkan atau dipanggil kembali hanya tinggal menuggu janji, tidak ada yang sejati semua pasti kembali.Peran Pemuda Sebagai Penggerak Perubahan Masa DepanSebelum kembali janganlah berputus asah karena hidup yang terus menghantui baik itu ketakutan karena kegagalan yang terus kamu hadapi namun yakinlah semua itu akan berakhir dengan bahagia ketika kita terus berusaha dengan ikhlas dan senang hati.*** 
Read More
Peran Generasi Z Terhadap Dunia Pendidikan
Peran Generasi Z Terhadap Dunia Pendidikan
Lingkaran.id_ Pendidikan merupakan sarana untuk mencapai proses keilmuan yang memadai namun masih banyak kalangan yang belum memanfaatkan sarana tersebut untuk mengasah meningkatkan kapasitas dirinya.Sebagai gen Z yang lahir pada tahun 1997-2012 tentunya perkembangan dalam dunia pendidikan tentu sudah sangat berubah oleh sebab itu generasi z memiliki peran besar dalam mengembangkan dunia pendidikan karena belakangan ini sejak adanya pandemi seluruh perubahan banyak terjadi khususnya dalam dunia pendidikan.Cara Menumbuhkan Kesadaran Pada Diri SendiriPerubahan dalam dunia pendidikan ini mendukung generasi Z yang mana lahir pada zaman yang sudah dilengkapi dengan teknologi oleh karena perubahan dalam dunia pendidikan ini berhubungan erat dengan transformasi digital yang saat ini berkembang.Saat ini pendidikan di Indonesia setalah masa pandemi berlangsung seluruh aktivitas kegiatan belajar mengajar telah menggunakan teknologi  oleh karena itulah peran generasi Z atau generasi yang lahir di era perkembangan teknologi harus mampu memadukan pendidikan dengan teknologi.Yang mana pendidikan saat ini dapat dikembangkan dengan penggunaan teknologi sehingga semua orang dapat mengakses pendidikan dari manapun dan kapanpun, sehingga generasi ini berperan menjaga dan memelihara perkembangan teknologi ini agar tetap memberikan dampak yang positif.Cara Mengatasi Sikap ApatisPengembangan media pembebelajaran dengan menggunakan teknologi ini membantu dunia pendidikan semakin mudah untuk dikembangkan namun penting untuk diingat perkembangan teknologi jangan memberikan dampak yang negative.**** 
Read More
Belajar Menghargai Orang Lain Jika Ingin Dihargai
Belajar Menghargai Orang Lain Jika Ingin Dihargai
Lingkaran.id_ Ada banyak masalah tragedi kemanusiaan yang terjadi pada saat ini manusia membunuh, melecehkan, dan melakukan tindakan kekerasan terhadap sesama.Hal ini dapat dilihat dalam media elektronik dan media cetak yang mana hal tersebut dapat disebabkan oleh banyak hal.Namun jika direnungkan penyebab utamanya adalah karena manusia tidak mampu menghargai orang lain Manusia telah meninggalkan sifat kemanusiaannya sehingga tidak mampu lagi memanusiakan manusia.Mengenal Lebih Dekat Tentang Manajemen ProyekJika binatang belum kehilangan kebinatangannya, sepertinya manusia sudah mulai kehilangan sifat-sifat kemanusiaannya. Manusia telah gagal menjaga kodratnya sebagai makhluk sosial dan makhluk ciptaan Tuhan yang mulia.Manusia lupa dan gagal melakukan tanggung jawab sosial untuk melindungi,menyayangi, dan melakukan hal yang baik dan mulia.Manusia telah gagal memosisikan dan memperlakukan orang lain sebagai makhluk yang seharusnya dilindungi dan disayangi.Jika binatang membunuh sesamanya, sekarang manusia pun sepertinya tidak mau ketinggalan. Terbukti ada banyak manusia membunuh, melecehkan, dan melakukan tindakan kekerasan terhadap sesamanya, baik secara langsung maupun tidak langsung.Manusia telah mengalami kemerosotan moral, etika, dan agama dengan meninggalkan harkat dan martabatnya yang hakiki.Jenis Gelar Psikologi Dan Cara Penulisan Yang BenarYang paling mengherankan adalah ternyata ketidakmampuan menghargai orang lain bukan hanya dilakukan kalangan orang tidak terdidik melainkan juga kalangan terdidik.Ternyata tingginya pendidikan seseorang tidak selalu berbanding lurus dengan moral yang baik.Intinya jika ingin dihargai oleh orang lain belajarlah menghargai diri sendiri terlebih dahulu.*** 
Read More
Berbicara Tentang Diri Sendiri
Berbicara Tentang Diri Sendiri
Lingkaran.id_ Ketika berbicara tentang diri sendiri tentu yang ada dalam isi kepala kita adalah “SIAPA AKU” sering sekali kita tidak menyadari ternyata kita sendiri tidak mengenali diri yang akhirnya menjadikan kamu lupa bahwa kamu ternyata tidak paham apa yang sedang diri kamu butuhkan.Dalam suatu kondisi pernahkah kamu berpikir siapa sebenarnya diri kamu, apa yang ingin kamu capai dan apa sebenarnya tujuan hidup yang ingin kamu impikan, kamu terlalu sibuk mengurusi tentang berbagai hal yang ada disekitar kamu namun kamu lupa bahwa kamu sendiri tidak mengerti mengapa kamu ada disini saat ini dan kamu tidak mengerti bagaiman kamu bisa sampai ketitik ini.Tips Menghargai Rekan KerjaKondisi yang saat ini kamu lalui mungkin adalah hal yang kamu biarkan mengalir dan berjalan begitu saja dengan sendirinya tanpa kamu sadari kamu sudah berada dititik ini dan kamu sebenarnya juga tidak mengerti mengapa kamu ada disini.Berbicara tentang diri sendiri kita perlu menyadari betapa menyedihkannya hidup bila tidak mengerti siapa aku sebenarnya. Cobalah untuk mengenali diri kamu sejenak memahami konsep menelaah seperti apa hal yang harus kamu jalani dan kamu tujuh dan bukan hanya untuk berjalan dan mengalir begitu saja.Merenung,mengistirahatkan diri, dan berkomunikasi dengan diri merupakan cara terbaik menemukan siapa aku sebenarnya. Dengan menghilangkan sejenak hal-hal yang mungkin tidak perlu kamu pikirakan mungkin akan membantu dirimu untuk memahami siapa aku sebenarnya.Benarkah Dengan Meminum Kopi Dapat Membuat Diri Lebih TenangKetika kamu sudah memahami diri kamu siapa maka dalam menjalani hidup kamu akan mengerti bagaimana alur dan langkah-langkah yang harus kamu ambil.Berbicara tentang diri sendiri kamu akan mengerti betapa pentingnya untuk mendengarkan apa yang ingin diri kamu bukan apa yang selalu orang lain inginkan atas diri kamu.*** 
Read More
Belajar Untuk Terus Semangat Dari Seorang Penjual Koran
Belajar Untuk Terus Semangat Dari Seorang Penjual Koran
Lingkaran.id_ Setiap pagi ketika saya ingin berangkat ketempat magang saya selalu bertemu dengan seorang ibu yang kira-kira berumur 45 tahun yang mana saya memperhatikan di pinggir jalan ia begitu semangat dan dengan caranya sendiri untuk menawarkan koran kepada para pengguna jalan.Ia berdiri dipinggir jalan dengan ekspresi yang begitu semangat menawarkan koran yang ia harap akan dibeli oleh para pengguna jalan, sikap yang tidak pantang menyerah membuat saya merasa tersentuh karena ibu tersebut melakukan berbagai cara agar para pengguna jalan yang lewat pasti akan melihatnya.Pengendalian Diri Adalah KekuatanSemangatnya untuk menawarkan koran tersebut membuat diri saya merasa malu karena daya juang yang ditunjukan oleh ibu tersebut belum ada apa-apanya dengan semangat berjuang saya yang kini masih tidak ada apa-apanya.Cobalah untuk menarik Kediri masing-masing sudah sejauh mana perjuangan kita dalam melewati berbagai masalah dalam hidup ini sudah sejauh mana daya juang yang kita pertaruhkan untuk hidup yang lebih baik dan sudah sejauh mana kita melangkah saat ini.Ibu penjual koran menunjukkan bahwa hidupnya adalah tanggung jawab dirinya tanpa melihat jenis pekerjaannya yang terpenting ia berusaha untuk memenuhi kebutuhannya.Berkacalah sudah sejauh mana kita memperjuangkan kehidupan ini, jangan menilai bahwa ia berada dipinggir jalan karena ia malas namun yang perlu untuk kita pahami setiap orang memiliki jalan hidupnya masing-masing.Tidak ada seorang penjual korang yang ingin menjadi penjual koran namun keadaan lah yang membuat ia harus menjadi seorang penjual koran.Ketika Kondisi Diri Ingin Lari Dari KehidupanBukan jenis pekerjaannya namun daya juang dan pantang menyerah dalam hidupnya lah yang harus kita contoh dan kita syukuri bahwa kita saat ini bisa merasakan hal yang mungkin lebih baik dari orang lain.*** 
Read More
Pentingnya Disiplin Untuk Diri Sendiri
Pentingnya Disiplin Untuk Diri Sendiri
Lingkaran.id_ Disiplin merupakan suatu tindakan atau rasa tanggung jawab yang harus dimiliki oleh setiap orang yang mana disiplin ini dapat diterapkan bagi kepentingan diri sendiri atau kelompok.Ketika sedang berbicara tentang disiplin kita tentunya harus memahami disiplin untuk diri sendiri terlebih dahulu, apabila kita tidak dapat disiplin terhadap diri sendiri kita akan sulit untuk menghadapi atau melewati berbagai tantangan yang mungkin akan menjadi suatu hal yang sulit untuk dilakukan.Pengendalian Diri Adalah KekuatanBerbicara tentang disiplin untuk diri sendiri kita akan membahas tentang tanggung jawab akan diri sendiri baik itu tentang tujuan hidup, target yang ingin dicapai, dan kebiasaan baik yang harus kita lakukan setiap hari.Tanggung jawab akan diri sendiri sangat perlu karena ketika kita tidak mampu disiplin terhadap diri sendiri kita tidak akan mampu diberikan tanggung jawab lain namun ketika kita telah mampu disiplin terhadap diri sendiri maka kita akan mampu diberikan tanggung jawab lain.Contoh sederhana ketika mendisiplinkan diri untuk bangun setiap hari dan melakukan hal-hal yang produktif sering sekali kita lewatkan karena kemalasan dan kurangnya tanggung jawab atas hal kecil tersebut.Ketika kita sudah bisa mendisiplinkan diri untuk melakukan hal-hal yang sederhana kita akan mampu untuk melakukan hal-hal besar, intinya semua berawal dari diri sendiri.Berikut ini contoh disiplin untuk diri sendiri :Bangun pagi tepat waktuTidak datang terlambat ke kampus atau kantorBekerja sesuai target yang ditentukanMampu melatih diri untuk melakukan hal-hal yang positif dan produktifHidup Bebas Dari Emosi NegatifItulah beberapa contoh disiplin untuk diri sendiri, disiplin dapat dibentuk melalui kebiasaan yang selalu kita lakukan yang mana kebiasaan tersebut menjadi suatu tindakan oleh karena itu mulailah melatih diri untuk selalu disiplin karena ketika kita sudah mampu disiplin terhadap diri sendiri maka kita akan mampu untuk menjadi lebih baik dalam melakukan hal-hal yang produktif.*** 
Read More
Pengendalian Diri Adalah Kekuatan
Pengendalian Diri Adalah Kekuatan
Lingkaran.id_ ketika berbicara tentang pengendalian diri tentunya kita akan berbicara bagaimana seseorang akan memahami dirinya, pengendalian diri merupakan kekuatan bagi seseorang karena ketika kamu dapat mengendalikan diri artinya kamu dapat mengontrol dan memahami bahwa pengendalian diri adalah suatu keahlian yang perlu kamu pahami.Ketika Kondisi Diri Ingin Lari Dari KehidupanKetika kamu sudah mampu untuk mengendalikan diri kamu akan mengerti bagaimana ketenangan dalam diri, ketenangan adalah suatu keahlihan dalam pengendalian diri. Kamu harus dapat mencapai sebuah titik dimana keadaan jiwamu tidak berubah pada aksi yang tidak signifikan dari orang lain.Jangan memberikan orang lain untuk mengendalikan arah dalam hidup kamu, jangan memberikan emosimu mengalahkan kepandaian kamu. Sebab ketika kamu tidak dapat mengendalikan diri kamu akan berhadapan dengan suatu kehancuran yang akan datang kapan saja.Perubahan Kecil Yang Menyelesaikan MasalahPengendalian diri adalah kekuatan yang harus kamu miliki untuk menghadapi berbagai macam persoalan yang akan datang kapan saja dan tidak kamu sangka-sangka.*** 
Read More
Ketika Kondisi Diri Ingin Lari Dari Kehidupan
Ketika Kondisi Diri Ingin Lari Dari Kehidupan
Lingkaran.id- Kehidupan seringkali berjalan tidak sesuai yang kita inginkan ada kalanya kita dihadapkan dengan banyak tantangan setiap hari dan tidak jarang hal tersebut menyebabkan kita kewalahan hingga terbesit keinginan untuk lari dari kenyataan.Jenis Pikiran Yang Dimiliki ManusiaMelarikan diri terasa seperti solusi terbaik untuk menghentika rasa tidak nyaman yang kita rasakan, padahal lari justru semakin menjauhkan kamu untuk dapat menyelesaikan masalah dan dapat merusak hubungan baik dengan orang lain maupun dengan diri kamu sendiri.Cobalah untuk memberikan dirimu cukup waktu dengan meluangkan waktu untuk melakukan hal yang kamu senangi, kemudian renungkalah apa yang sedang kamu rasakan beserta penyebab untuk mengidentifikasi luka yang mendasarinya.Kemudian kamu harus menyadari bahwa kamu tidak sendiri, ketika kamu merasa kewalahan dan sulit untuk menghadapinya meminta bantuan orang lain sebagai pendengar dapat membantu kamu untuk memahami apa yang kamu rasakan dan mendapat sudut pandang baru.Jika kamu merasa kewalahan atas tanggung jawab yang kamu miliki luangkan waktu untuk mencari tahu beban mana yang dapat kamu bagi dengan orang lain.Memahami Kekuatan Self TalkKetika kamu ingin melarikan diri karena merasa bosan cobalah kegiatan yang baru dan menyenagkan untuk membantu kamu merasa segar kembali.Karena pergi tidak akan mengubah apapun jika kamu lari dari dirimu sendiri.*** 
Read More
Perubahan Kecil Yang Menyelesaikan Masalah
Perubahan Kecil Yang Menyelesaikan Masalah
Lingkanran.id- Pada pagi yang indah ini luangkanlah sedikit waktu untuk diri dalam menanyakan sudah sejauh mana kamu melangkah hari ini dan perubahan apa yang telah terjadi didalam hidup saat ini.Lantas hal kecil apa yang ingin kamu rubah hari ini?Ketika ingin merubah sesuatu dalam diri cobalah untuk fokus merubah hal-hal kecil terlebih dahulu yang akan memberikan dampak yang cukup signifikan dalam hidup kamu.Belajar Memfokuskan Energi Positif Dalam DiriPada kesempatan ini penulis juga sedang menerapkan perubahan-perubahan kecil yang harapannya agar dapat menyelesaikan permasalahan diri yang saat ini dirasakan.Melakukan perubahan kecil yang akan menyelesaikan masalah perlu untuk kita sadari, karena tidak ada suatu perubahan yang besar ketika kita tidak mampu untuk melakukan perubahan kecil terlebih dahulu.Berikut ini perubahan kecil yang menyelesaikan masalah :Berhenti menggunakan kata-kata negativeJangan habiskan enegi untuk membenciJangan terlalu serius dalam hidupKamu tidak harus selalu benar dan menangPisahkan perasaan dari tindakanSyukuri kesuksesan-kesuksesan kecilBerhenti menggunakan kata-kata negative akan memberikan dampak yang positive terhadap diri sehingga menghasilkan energi positif.Melakukan perubahan-perubahan kecil diatas mampu memberikan efek yang luar biasa hingga dapat menyelesaikan persoalan diri yang kamu sedang hadapi saat ini.Memahami Kekuatan Self TalkMenerima dengan iklas, berhenti membenci dan hiduplah dengan damai karena semua tidak selalu harus benar, salah itu hal yang wajar gagal itu hal yang biasa dan teruslah menghargai apa yang telah kamu capai saat ini dan bersiaplah memperoleh kesuksesan yang lebih besar.*** 
Read More
Memahami Kekuatan Self Talk
Memahami Kekuatan Self Talk
Lingkaran.id- Self talk merupakan suatu hal yang dapat mempengaruhi bagaimana perasaan seseorang mengenai dirinya sendiri dan bagaimana orang tersebut menanggapi berbagai peristiwa yang terjai dalam hidupnya.Ketika yang diutarakan berupa kalimat negative dan hal-hal yang jelek mengenai diri kamu, maka hal ini juga yang akan mempengaruhi perasaanmu dan cara kamu bertindak. Oleh karena itu kamu sebaiknya menerapkan positive self talk.Positive self talk merupakan suatu proses yang mempengaruhi kita untuk menemukan sisi optimis, harapan dan kegembiraan yang tersembunyi dalam situasi apapun (Gregory Jantz).Penyebab Terjadinya KDRT Secara UmumDampak dari positive self talk akan mempengaruhi kesehatan mental dan mendorong pandangan hidup yang lebih positive.Dengan melakukan positive self talk kamu akan berusaha untuk menonjplkan sisi positif yang bisa membantu diri agar terus bersemangat.Contoh Positive self talk :“ Aku pasti berhasil melakukannya”“Aku pasti berprestasi”“Hal ini dapat aku atasi"“Aku pasti akan sukses”Belajar Memfokuskan Energi Positif Dalam DiriLatihlah kebiasaan diri untuk selalu positive self talk agar kamu dapat merasakan bagaimana kekuatan dari positive self talk tersebut.**** 
Read More
Manfaat Pentingnya Motivasi Bagi Seseorang
Manfaat Pentingnya Motivasi Bagi Seseorang
Lingkaran.id- Motivasi menunjukkan dorongan dan usaha untuk memengaruhi atau memuaskan suatu kebutuhan atau untuk mencapai suatu tujuan (Harold Koontz). Namun perlu diketahui bersama bahwa dalam ilmu psikologi orang yang pertama kali mengakui bahwa motivasi dibawah sadar adalah Sigmund Freud.Sigmund Freud menyatakan bahwa setiap orang tidak selalu sadar atas apa yang mereka perlukan, oleh Karena itu banyak dari perilaku seseorang yang dipengaruhi oleh kebutuhan dialam bawah sadarnya dan biasanya hanya sebagian kecil motivasi yang terlihat atau disadari oleh dirinya sendiri.Maka kita harus menyadari betapa pentingnya manfaat dari motivasi bagi diri kita. Dalam motivasi juga terbagi menjadi dua bagian yaitu motivasi instrinsik dan ekstrinsik.Ketika Kuantitas Tidak Selalu Menjadi Tujuan KebahagianMotivasi intrinsik adalah motivasi yang dibuat atau tumbuhnya hasrat penyemangat dalam diri tanpa adanya dorongan dari luar dirinya atau orang lain.Motivasi ekstrinsik yaitu timbul karena adanya dorongan dari luar seperti dari orang sekitar baik teman, orang tua, atau pasangan.Dengan demikian dapat kita simpulkan bahwa motivasi dapat tumbuh karena adanya dorongan diri sendiri dan dorongan orang lain.Berikut ini beberapa manfaat pentingnya motivasi bagi manusia yaitu :Motivasi sebagai pendorong perbuatanMotivasi sebagai penggerak perbuatanMotivasi sebagai pengarah perbuatanMotivasi sebagai pengingat dalam menghargai waktuMotivasi sebagai latihan menjadi lebih disiplinMotivasi dapat meningkatkan kinerja diriMotivasi sangat mempengaruhi kualitas mood seseorangMemahami Perbedaan Sifat Dan KarakterOleh karena itu tumbuhkan lah motivasi dalam diri atau dengan lingkungan sekitar agar dapat menjadi pendorong bagi diri untuk lebih baik dan memiliki tujuan serta harapan yang besar dengan berani mendorong rasa takut gagal dan apapun yang menghalangi diri untuk berkembang.*** 
Read More
Ketika Kuantitas Tidak Selalu Menjadi Tujuan Kebahagian
Ketika Kuantitas Tidak Selalu Menjadi Tujuan Kebahagian
Lingkaran.id- Ketika melakukan secukupnya membuat hidup lebih bermakan akan lebih baik dari pada selalu mengejar hasil yang sempurna dan mengorbankan banyak hal yang menghambat kebahagiaan diri kita.Sering kali kita berpikir bahwa untuk menjadi lebih baik perlu belajar lebih banyak, bekerja lebih keras hingga melakukan hal yang lebih banyak untuk meraih apapun yang kita inginkan.Tanpa kita sadari memberikan akibat yang buruk pada diri seperti rasa cemas, lelah dan stress yang mengakibatkan produktivitas menurun.Berbicara Tentang Bagaimana Perubahan Zaman Mempengaruhi KesepianPerlu kita sadari terkadang pertanyaannya bukan tentang berapa banyak yang telah kita lakukan tetapi apakah usaha kita telah mendekatkan kita pada tujuan?Fokus dengan apa yang kita kerjakan dapat memberikan hasil yang lebih baik dan bertahan lama dari pada kita melakukan banyak hal namun tidak ada satu focus yang tertuju yang akhirnya kita tidak memperoleh hasil apapun.Dengan menajemen waktu dan prioritas kita telah berusaha untuk mencegah dan juga mengurangi rasa lelah akibat pekerjaan.Nikmatilah momen yang ada saat ini, kita terbiasa bekerja tanpa disadari atau secara otomatis melakukan rutinitas sehari-hari yang mana istilah ini dikenal dengan mode autopilot.Bentuk Integritas Diri Dalam BekerjaNamun perlu untuk disadari bahwa nilai serta arti kebahagiaan akan hadir ketika kita menikmati momen yang ada.Menurut penulis hidup ini memang tidak lepas dari tuntutan, namun mengerjakan segala sesuatu dengan berlebihan tidak selalu membawa kita pada kebahagiaan.*** 
Read More
Lima Cara Menjadi Produktif Dan Lebih Kreatif
Lima Cara Menjadi Produktif Dan Lebih Kreatif
Lingkaran.id- Memiliki keinginan menjadi produktif setiap harinya mungkin memiliki tantangan tersendiri untuk setiap orang yang menjalaninya, menjadi produktif bukan sekedar membuat to do list dan berusaha untuk melakukan semuanya.Berbicara tentang produktif ini merupakan tantangan yang sulit untuk orang-orang yang telah memiliki zona nyamannya mereka setiap hari, karena banyak sekali hal yang membuat diri menjadi tidak produktif karena terlanjur nyaman dengan kondisi saat ini.Tanpa disadari zona nyaman tersebut menjadi penghalang untuk diri lebih menjadi produktif dan kreatif, berikut ini cara yang dapat dilakukan untuk menjadi lebih produktif dan lebih kreatif yaitu :Tiga Hal Yang Harus Dipahami Sebelum Berbicara Dengan Orang Lain Agar Lebih DidengarkanMotivasiketika kamu telah memiliki motivasi yang membuat diri bersedia melakukan lebih dari sekedar rutinitas atau hanya melaksanakan tugas ini akan membantu untuk kamu lebih produktif dan kreatif tanamkan dalam mindset kamu bahwa setiap yang kamu kerjakan merupakan suatu hal yang akan membuat diri kamu besar dikedepannya bukan hanya sekedar tugas yang akan dijalankan setiap hari. FocusHidup tidak dapat diprediksi dan ini yang membuat focus mudah terganggu oleh karena itu cobalah untuk memvisualisasikan rencana dan tantangan yang akan dihadapi dengan begitu kamu akan memiliki bayangan bagaimana diri kita mengatasi dan menghadapinya. Set Goalberanikan diri untuk membuat goal yang besar, yang membuat diri kita menarik batas kemampuan namun, pastikan goal tersebut dengan mana yang harus segera dicapai dan mana target yang dapat diperoleh dengan seiring berjalannya waktu. Menemukan Cara BaruAgar menjadi lebih produktif dan lebih kreatif bukan berarti mengubah atau menghilangkan cara yang lama dan menggantinya dengan cara baru namun melakukan inovasi bukan selalu tentang memulai dari awal, trobosan kadang terjadi hanya dengan mengubah sudut pandang atau menambah hal sederhana tanpa membuat konsep baru. Tingkatkan Performa TimJika kita ingin pergi cepat pergilah sendiri tetapi jika kita ingin pergi jauh pergilah dengan bersama, ketika akhirnya kita bekerja dalam tim pastikan tim kita menjadi tim yang saling mendukung untuk lebih produktif dan kreatif.Tim yang hebat bukan berisikan ornag-orang hebat tapi berisikan orang-orang biasa yang merasa aman untuk berbuat salah, nyaman untuk mengungkapkan ide dan memiliki ruang untuk menunjukkan kemampuannya.Hasil Drawing Laga Tim Merah Putih di Denmark Open 2022, Marcus/Kevin Tingkatkan Performa!Menjadi produktif merupakan pilihan setiap orang, menjadi kreatif adalah hasrat untuk menciptakan inovasi baru atas kemampuan yang telah dimiliki. Semua orang berhak menjadi lebih produktif dan kreatif dengan motivasi dan keinginan masing-masing.Bermimpi besar, berjiwa besar, dan memiliki tujuan besar tidak cukup ketika pribadi sendiri tidak menginginkan suatu perubahan yang besar.*** 
Read More
Berita Populer Bulan ini
Bina Husada
Berita Terbaru
Pilih yang terbaik