ThinkEdu

Alasan Mengapa Kita Harus Bersyukur

Alasan Mengapa Kita Harus Bersyukur
Foto: Lucie dari Pixabay - tautan
Lingkaran.id-Bersyukur berasal dari kata latin yakni ‘gratia’, yang berarti anugerah, kemurahan hati atau rasa syukur. Menurut American Psychological Association bersyukur (gratitude) adalah penghargaan yang dilakukan dengan bentuk terima kasih atas apa yang dimiliki maupun yang tidak dimiliki seseorang di dalam hidupnya.

Dengan rasa syukur, seseorang akan terdorong untuk melihat kebaikan atau emosi positif yang hadir di dalam hidupnya. Namun ternyata, mempraktikkan rasa syukur tidaklah semudah mengatakannya.

Mengapa memiliki jati diri itu penting?

Berikut alasan mengapa kita harus bersyukur:
  • Rasa syukur membuatmu jauh lebih bahagia
  • Rasa syukur meningkatkan kesejahteraan psikologis
  • Rasa syukur meningkatkan emosi positif
  • Rasa syukur mengurangi gejala depresi
  • Rasa syukur mengurangi tekanan darah
  • Rasa syukur meningkatkan kualitas tidur
  • Rasa syukur meningkatkan dukungan sosial
  • Rasa syukur membuatmu lebih banyak memberi
Setiap orang dapat belajar bagaimana menumbuhkan rasa syukur. Bersyukur dapat memotivasi Anda untuk berkonsentrasi pada situasi saat ini sehingga Anda dapat lebih berkonsentrasi untuk mencintai kehidupan. Anda dapat mengungkapkan rasa terima kasih atas peristiwa penting maupun kejadian sehari-hari yang hampir pernah Anda sadari.

Cara Meningkatkan Kecerdasan Emosi

Dimulai dengan kesehatan Anda, penghargaan juga dapat mencakup hal-hal seperti matahari, waktu senggang, dan kemudahan teknologi. Dengan refleksi diri atau dengan membuat buku harian rasa syukur di mana Anda membuat daftar hal-hal yang Anda syukuri setiap hari, Anda dapat memupuk dan mempraktikkan rasa syukur.***
 
Berita Lainnya
Video Lingkaran
Berita Populer Bulan ini
Berita Terbaru